Infografis Penyakit Paru Kronik
03 September 2021, Pukul 18:13
Cegah kecanduan nikotin dengan 4M, apa saja 4M?

Tips Cegah Kecanduan Nikotin dengan 4M Melakukan sesuatu yang menyehatkan jiwa raga misalnya: olahraga, berkebun, menulis/melukis. Menunda keinginan untuk merokok. Minum air secara perlahan Menari...

05 Agustus 2021, Pukul 22:11
ASMA PADA KEHAMILAN, Yuk Simak!

ASMA PADA KEHAMILAN Hindari faktor pencetus Obat-obat Asma harus tetap digunakan Hanya sebagian kecil kasus asma yang diperberat oleh kehamilan Obat-obat asma yang dianjurkan Dokter tidak mempenga...

05 Agustus 2021, Pukul 20:08
Faktor Pencetus Asma.

Faktor Pencetus Asma Faktor pencetus adalah faktor yang dapat memicu timbulnya Asma yang tidak selalu sama untuk setiap individu penderita Asma. Contoh faktor pencetus Asma: Tungau debu rumah (mi...

05 Agustus 2021, Pukul 15:59
Apa saja Gejala Asma pada Dewasa?

Gejala Asma Pada Dewasa Batuk Sesak napas Napas berbunyi (mengi) Dada terasa berat Ciri khas gejala asma Sering kali timbul bila ada faktor pencetus Dapat berulang dan diantaranya ada per...

26 Mei 2021, Pukul 23:54
Bagaimana proses siklus adiksi nikotin?

Siklus Adiksi Nikotin : Nikotin terserap dalam darah dan diteruskan ke otak Reseptor α 4 β 2 yang menerima nikotin Pelepasan Dopamin Dopamin memberikan rasa nyaman Zat Dopamin berk...

05 Mei 2021, Pukul 23:26
Apakah Asma menular?

Apakah Asma menular? Yuk, simak fakta berikut. Mitos : Asma dapat menular Fakta: Asma tidak menular, namun memang beberapa infeksi virus seperti salesma dan flu dapat menyebabkan timbulnya serangan ...

05 Mei 2021, Pukul 21:05
Kesalahpahaman Tentang Asma

Benarkah mitos bahwa Asma adalah penyakit pada masa kanak-kanak? Yuk, simak fakta berikut. Mitos Asma adalah penyakit masa kanak-kanak; individu akan terbebas dari asma seiring bertambahnya usia F...

05 Mei 2021, Pukul 17:46
Hari Asma Sedunia 5 Mei 2021

Sobat Sehat, hari ini diperingati sebagai Hari Asma Sedunia. Dengan Tema Internasional “Uncovering Asthma Misconceptions” dan tema nasional “Mengungkap Kesalahpahaman Tentang Asma. ...

05 April 2021, Pukul 22:47
Faktor risiko ini dapat meningkatkan risiko seseorang untuk mengidap PPOK

Sejumlah faktor risiko yang dapat meningkatkan risiko seseorang untuk mengidap PPOK meliputi: Rokok: Pajanan asap rokok pada perokok aktif maupun pasif merupakan faktor utama penyebab PPOK serta se...

05 April 2021, Pukul 19:44
Apakah penyakit paru obstruktif kronis itu?

Penyakit paru obstruktif kronis atau sering disingkat PPOK adalah istilah yang digunakan untuk sejumlah penyakit yang menyerang paru-paru untuk jangka panjang. Penyakit ini menghalangi aliran udara da...

05 April 2021, Pukul 14:39
Yuk, kenali gejala Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK)

Batuk kronik dengan/ tanpa dahak yang tidak kunjung sembuh Makin sering tersengal-sengal, bahkan saat melakukan aktivitas fisik yang ringan seperti memasak atau mengenakan pakaian Mengi atau sesak...

12 Februari 2021, Pukul 14:25
Selamat Tahun Baru Imlekk 2572

Selamat Tahun Baru Imlekk 2572

Infografis Lainnya

Artikel Lainnya

Newsletter

Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.

Agenda Mendatang
03 December 2024
Hari Penyandang Disabilitas Internasional - 3 Desember 2024
04 December 2024
Webinar Kesehatan: Rehabilitasi Sederhana Penanganan Disabilitas Akibat PTM (4 Desember 2024)
20 November 2024
Hari PPOK Sedunia - 20 November 2024
17 November 2024
Hari Diabetes Sedunia (World Diabetes Day) “Diabetes and Well-Being, Kelola Diabetes, Sejahterakan Hidupmu”
17 November 2024
Roche World Diabetes Day - 17 November 2024
Selengkapnya