Infografis Penyakit Diabetes Melitus
01 Juli 2024, Pukul 11:35
Bahaya DM yang Tidak Terkontrol - Komplikasi Kronis (Dalam Waktu Lama)

Penyakit kardiovaskuler (penyakit jantung dan pembuluh darah) Retino diabetik (gangguan mata/penglihatan) Neuropati diabetik (gangguan saraf yang menyebabkan luka dan amputas pada kaki) Nefropati...

01 Juli 2024, Pukul 11:29
Faktor Risiko Penyakit Diabetes Melitus (DM) - Faktor Risiko yang Bisa Diubah

Kegemukan(Berat badan lebih /IMT > 23 kg/m2) dan Lingkar Perut (Pria > 90 cm dan Perempuan > 80cm) Kurang aktivitas fisik Dislipidemia (Kolesterol HDL ≤ 35 mg/dl, trigliserida ≥250 mg/dl Ri...

01 Juli 2024, Pukul 11:17
Faktor Risiko Penyakit Diabetes Melitus (DM) - Faktor Risiko yang Tidak Bisa Diubah

Usia > 40 tahun  Ada riwayat keluarga dengan diabetes melitus Riwayat kehamilan dengan diabetes melitus Riwayat melahirkan anak dengan berat badan >4kg Riwayat lahir dengan berat badan bayi...

12 Juni 2024, Pukul 15:36
Apa yang Harus Dilakukan Bila Terdiagnosis Penyakit DM?

Mengikuti edukasi (penyuluhan dan konseling) tentang DM di : Pos Pembinaan Terpadu (Posbindu PTM). Fasilitas kesehatan Tingkat Pertama/FKTP (Puskesmas, Klinik Pratama). Fasilitas kesehatan lain...

12 Juni 2024, Pukul 14:44
Senam Kaki untuk Diabetes Melitus

Senam kaki dapat membantu meperbaiki sirkulasi darah, memperkuat otot-otot kecil kaki dan mencegah terjadinya kelainan bentuk kaki (deformasi). Latihan senam kaki diabetes dapat dilakukan setiap ...

12 Juni 2024, Pukul 14:39
Berikut Gejala Penyakit Diabetes Melitus (DM)

Gejala Utama (Klasik) Sering kencing (poluri) Cepat lapar (polifogia) Sering haus (polidipsi) Gejala Tambahan Berat badan menurun cepat  tanpa penyebab yang jelas Kesemutan Gatal d...

05 Juni 2024, Pukul 20:39
Berikut Tips untuk Mengatasi Hipoglikemia

Mengonsumsi larutan air gula atau makanan tinggi gula seperti permen. Larutan air gula dapat dibuat dengan cara melarutkan 2 sdm gula pasir ke dalam satu gelas air putih. Jika setelah 15 menit kel...

05 Juni 2024, Pukul 20:37
Gejala Hipoglikemia

Badan terasa lemas Lapar Pusing Gemetar Penglihatan kabur Keringat berlebih Kejang-kejang Kebingungan Jantung berdebar Penurunan kesadaran

05 Juni 2024, Pukul 20:33
Mengenal Hipoglikemia

Hipoglikemia adalah kadar glukosa darah yang terlalu rendah (< 70 mg/dl). Terjadi bila diabetesi minum obat tablet atau menggunakan obat suntik (insulin) disertai mengonsumsi makanan terlalu sediki...

29 Mei 2024, Pukul 09:04
Cara Mengendalikan Prediabetes

Bagi seseorang yang sudah mempunyai risiko prediabetes sebaiknya melakukan perubahan gaya hidup, seperti dengan cara berikut. Meningkatkan aktivitas fisik harian dan mengurangi perilakus sedentari/...

29 Mei 2024, Pukul 08:55
Siapa Saja yang Bisa Terkena Prediabetes?

Setiap orang bisa terkena prediabetes jika terdapat faktor berikut: Kurang aktivitas fisik. Konsumsi makanan yang tidak sehat/seimbang. Faktor keturunan atau genetik yang berpengaruh pada sekresi...

29 Mei 2024, Pukul 08:51
Apa Itu Prediabetes?

Prediabetes adalah kondisi dimana kadar gula darah di dalam tubuh seseorang lebih dari normal tetapi belum dikatakan menderita kencing manis/diabetes melitus. Kondisi prediabetes jika tidak ditangani...

Infografis Lainnya

Artikel Lainnya

Newsletter

Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.

Agenda Mendatang
03 December 2024
Hari Penyandang Disabilitas Internasional - 3 Desember 2024
04 December 2024
Webinar Kesehatan: Rehabilitasi Sederhana Penanganan Disabilitas Akibat PTM (4 Desember 2024)
20 November 2024
Hari PPOK Sedunia - 20 November 2024
17 November 2024
Hari Diabetes Sedunia (World Diabetes Day) “Diabetes and Well-Being, Kelola Diabetes, Sejahterakan Hidupmu”
17 November 2024
Roche World Diabetes Day - 17 November 2024
Selengkapnya