Pertolongan pertama saat serangan Asma pada Anak dilakukan oleh pasien atau keluarga dengan riwayat terapi teratur dan pendidikan cukup.
Pengobatan:
Inhalasi obat pelega/pereda yang biasa digunakan maksimal 2 kali.
Apabila gejala tidak membaik/ memburuk, Segera Bawa ke Fasilitas Kesehatan
Bila ada risiko tinggi atau distress respirasi, tidak boleh tata laksana di rumah
Segera Bawa ke Dokter.
Petunjuk penggunaan obat inhalasi pada Anak
Baca Juga Apa saja jenis obat Asma?
Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.