Infographic Penyakit Akibat Tembakau
29 Juli 2022, Pukul 15:45
Waspadalah pada Rokok Elektronik!

Rokok elektronik adalah salah satu Hasil Produksi Tembakau Lain (HPTL) atau sintetiknya dengan atau tanpa nikotin dan penambah rasa yang digunakan dengan cara menghisap uap pemanasan atau cairan dari ...

23 Juli 2022, Pukul 16:45
Persiapan untuk Berhenti Merokok dengan START.

Set a quit dateTetapkan tanggal berhenti merokok.Tell family, friends, and co-workers you plan to quitBeritahu keluarga, teman, dan konselor.Anticipate and plan for the challenges you will face while ...

15 Juli 2022, Pukul 23:33
Apa yang Membuat Sulit Berhenti Merokok?

Apa yang membuat sulit berhenti merokok? Ketika seseorang telah kecanduan rokok, nikotin yang terkandung dalam tembakau merangsang otak untuk melepas zat yang memberi nyaman (Dopamine). Seorang peca...

15 Juli 2022, Pukul 18:32
Kenali Faktor yang Mendorong Seseorang Merokok.

Faktor yang mendorong seseorang merokok Ingin mencoba citarasa (menthol, cappuccino, teh hitam,dll) yang dijanjikan oleh iklan rokok serta harga yang murah dan mudah didapat. Bersosialisasi, saat ...

15 Juli 2022, Pukul 13:31
Kandungan dalam Sebatang Rokok.

Di dalam sebatang rokok terkandung lebih dari: 4000 jenis senyawa kimia, 400 zat berbahaya, 43 zat penyebab kanker (karsinogenik) Karbonmonoksida (CO), salah satu gas yang beracun menurunkan k...

08 Juli 2022, Pukul 19:50
Apa yang dapat dilakukan bersama, agar menciptakan kondisi bebas asap rokok?

Apa yang dapat dilakukan bersama ? Tidak merokok di rumah maupun di mobil Tidak merokok di dekat anak Melarang tamu untuk merokok di rumah atau di dekat anak anda Tidak merokok dalam bentuk vape...

08 Juli 2022, Pukul 15:49
Bagaimana mengatasi perilaku saat ingin merokok? Yuk, simak Tipsnya.

Tips Mengatasi Perilaku saat Ingin Merokok Jika Anda ingin merasakan rokok di tangan, bermainlah dengan barang-barang seperti pensil, tusuk gigi ataupun rokok bekas. Jika Anda rindu menyalakan rok...

02 Juli 2022, Pukul 23:15
Sobat Sehat, inilah gambaran "Akibat Asap Rokok" yang dihisap perokok dan orang lain yang menghirup asap rokok.

Asap rokok yang dihisap baik oleh si perokok dan orang lain yang menghirup asap rokok berdampak pada timbulnya berbagai gangguan kesehatan.

02 Juli 2022, Pukul 18:15
Kenali Efek Buruk ini yang terjadi jika Orangtua sering merokok di dekat Anak.

Efek Buruk Jika Orang tua sering merokok di dekat Anak Pneumonia dan bronkitis Sindrom kematian mendadak pada bayi Masalah pernapasan ketika dewasa Menghambat pertumbuhan paru-paru Infeksi teli...

02 Juli 2022, Pukul 15:12
Apa dampak buruk jika menjadi perokok aktif ataupun perokok pasif?

Dampak Buruk Jika Anda Menjadi Perokok Aktif Ataupun Perokok Pasif Menyebabkan kemandulan dan impotensi Menyebabkan kerontokan Kehilangan pendengaran lebih awal dibanding bukan perokok Merusak g...

31 Desember 2021, Pukul 23:23
Tahanlah keinginan merokok Anda dengan menunda.

LANGKAH BERHENTI MEROKOK Tahan keinginan Anda dengan menunda. Menahan diri adalah salah satu kunci dimana Anda akan dapat mengendalikan diri dari keinginan merokok. Caranya cukup mudah, setiap kal...

31 Desember 2021, Pukul 18:21
Kenali waktu dan situasi dimana Anda paling sering merokok.

LANGKAH BERHENTI MEROKOK Kenali waktu dan situasi dimana Anda paling sering merokok. Saat timbul godaan untuk merokok, coba alihkan kebiasaan merokok pada saat godaan tersebut datang dengan aktivitas...

Infographic Lainnya

Artikel Lainnya

Newsletter

Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.

Agenda Mendatang
14 March 2024
Hari Ginjal Sedunia - 14 Maret 2024
03 March 2024
Hari Pendengaran Sedunia 2024
04 March 2024
Hari Obesitas Sedunia 2024
27 March 2024
Webinar Hari Ginjal Sedunia 2024
07 March 2024
Seminar Puncak Hari Pendengaran Sedunia 2024
Selengkapnya