10 Oktober 2019

Pesan Menjaga Kesehatan Mata

Pesan Menjaga Kesehatan Mata
Oleh : Penyakit Tidak Menular Indonesia


  • Mengkonsumsi sayuran dan buah yang berwarna




  • Perilaku membaca yang benar antara lain :


    a. Membaca dalam posisi duduk


    b. Penerangan cukup/ jangan jadikan sinar handphone  ataupun sinar komputer sebagai sumber pencahayaan.


    c. Besar huruf cukup


    d. Jarak baca 30 cm




  • Mengistirahatkan mata setelah aktivitas mata pada jarak dekat (membaca, menggunakan komputer, menonton TV, menatap layar


    gawai/HP) selama 1-2 jam




  • Memakai kacamata pelindung terutama yang anti UV




  • Menggunakan caping bagi nelayan ataupun petani saat beraktifitas




  • Melindungi mata saat melakukan pekerjaan yang berpotensi mengakibatkan cidera pada mata (misalnya : menggerinda, mengelas dsb.)





Artikel Lainnya

Newsletter

Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.

Agenda Mendatang
03 December 2024
Hari Penyandang Disabilitas Internasional - 3 Desember 2024
04 December 2024
Webinar Kesehatan: Rehabilitasi Sederhana Penanganan Disabilitas Akibat PTM (4 Desember 2024)
20 November 2024
Hari PPOK Sedunia - 20 November 2024
17 November 2024
Hari Diabetes Sedunia (World Diabetes Day) “Diabetes and Well-Being, Kelola Diabetes, Sejahterakan Hidupmu”
17 November 2024
Roche World Diabetes Day - 17 November 2024
Selengkapnya