07 September 2020

Sobat Sehat yuk, kenali Talasemia

Sobat Sehat yuk, kenali Talasemia
Oleh : P2PTM Kemenkes RI

Talasemia merupakan penyakit kelainan darah merah yang diturunkan dari kedua orangtua kepada anak dan keturunannya.


Penyakit ini disebabkan karena berkurangnya atau tidak terbentuknya protein pembentuk hemoglobin utama manusia, hal ini menyebabkan eritrosit mudah pecah dan menyebabkan pasien menjadi pucat karena kekurangan darah (anemia).



Artikel Lainnya

Newsletter

Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.

Agenda Mendatang
05 November 2024
Webinar Seri 2 Hari Stroke Sedunia 2024 "Pre-Stroke: Pencegahan Stroke pada Kelompok Berisiko Tinggi di FKTP"
29 October 2024
Webinar Seri 1 Hari Stroke Sedunia 2024 "Ayo Melangkah! Kalahkan Stroke Mulai dari Diri Sendiri"
29 October 2024
Hari Stroke Sedunia 2024
10 October 2024
Hari Kesehatan Jiwa Sedunia 2024
10 October 2024
Hari Penglihatan Sedunia 2024
Selengkapnya