29 Mei 2019

Tips Melindungi Telinga

Tips Melindungi Telinga
Oleh : P2PTM Kemenkes RI

Telinga normal dapat mendengar suara 60 dB atau setara orang berbicara normal atau 1/2 dari volume maksimum handphone.




  • Disarankan menggunakan headset/speaker di telinga dengan volume 60% dari volume maksimal.




  • Hindari menggunakan headset dari handphone yang sedang dilakukan pengisian baterai.




  • Hindari makanan yang mengiritasi tenggorokan seperti makanan pedas, asam dan berminyak.




  • Perbanyak konsumsi air putih




  • Hindari lingkungan bising atau lebih dari 80 dB





Artikel Lainnya

Newsletter

Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.

Agenda Mendatang
05 November 2024
Webinar Seri 2 Hari Stroke Sedunia 2024 "Pre-Stroke: Pencegahan Stroke pada Kelompok Berisiko Tinggi di FKTP"
29 October 2024
Webinar Seri 1 Hari Stroke Sedunia 2024 "Ayo Melangkah! Kalahkan Stroke Mulai dari Diri Sendiri"
29 October 2024
Hari Stroke Sedunia 2024
10 October 2024
Hari Kesehatan Jiwa Sedunia 2024
10 October 2024
Hari Penglihatan Sedunia 2024
Selengkapnya