24 November 2018

Beberapa Cara Untuk Menghadapi Stres Terkait Pekerjaan - Bag. 3

Beberapa Cara Untuk Menghadapi Stres Terkait Pekerjaan - Bag. 3
Oleh : P2PTM Kemenkes RI

Strategi Keseimbangan Kerja/kehidupan.

Mengembangkan jadwal kerja yang sesuai dengan tuntutan dan tanggungjawab di luar pekerjaan serta menyediakan layanan pendukung dapat mengurangi stres. Berikut beberapa strateginya :




Mengatur waktu dalam bekerja : Jika memerlukan waktu yang lebih fleksibel dalam bekerja, pemilihan jenis pekerjaan juga sangat penting untuk dipertimbangkan.


Berbagi Pekerjaan : Melatih setidaknya dua orang untuk melakukan setiap pekerjaan akan
membuat pekerja mempunyai waktu jeda tanpa kehilangan produktivitas.




Baca Juga Beberapa Cara Untuk Menghadapi Stres Terkait Pekerjaan - Bag. 2



Artikel Lainnya

Newsletter

Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.

Agenda Mendatang
17 November 2024
Hari Diabetes Sedunia (World Diabetes Day) “Diabetes and Well-Being, Kelola Diabetes, Sejahterakan Hidupmu”
17 November 2024
Roche World Diabetes Day - 17 November 2024
26 November 2024
Webinar Hari Diabetes Sedunia 2024 "Diabetes and Well Being, Kelola Diabetes, Sejahterakan Hidupmu"
19 November 2024
Webinar Seri 3 Pasca Stroke: Tata Laksana pada Pasien Stroke di FKTP
05 November 2024
Webinar Seri 2 Hari Stroke Sedunia 2024 "Pre-Stroke: Pencegahan Stroke pada Kelompok Berisiko Tinggi di FKTP"
Selengkapnya