Asupan natrium hendaknya dibatasi<100 mmoL (2g)/hari setara dengan 5 g (satu sendok teh kecil) garam dapur.
Cara ini berhasil menurunkan Tekanan darah sistolik (TDS) 3,7 mmHg dan Tekanan darah diastolik (TDD) 2mmHg.
Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.