Bahaya DM yang tidak terkontrol
b. Hiperglikemia: (Kadar glukosa darah sangat tinggi > 300 mg/dl)
Keadaan Hiperglikemia dapat menyebabkan gangguan penurunan kesadaran (Ketoasidosis), mengalami Infeksi yang berulang dan Penurunan Berat Bada.
GEJALA Hiperglikemia
- Mulut dan kulit terasa kering
- Sering merasa kehausan
- Pusing
- Penglihatan menjadi buram/kabur
- Buang air kecil meningkat
- Nafas terengah-engah dan bau nafas tak sedap
Baca Juga Apa saja gejala Hipoglikemia?
Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.