04 September 2018

Bagaimana cara mendeteksi Diabetes Juvenil pada Anak? Perhatikan penurunan berat badan yang tidak bisa dijelaskan

Bagaimana cara mendeteksi Diabetes Juvenil pada Anak? Perhatikan penurunan berat badan yang tidak bisa dijelaskan
Oleh : P2PTM Kemenkes RI

3. Perhatikan penurunan berat badan yang tidak bisa dijelaskan. 




Diabetes juvenil umumnya menyebabkan penurunan berat badan karena gangguan metabolisme dikaitkan dengan peningkatan kadar gula darah. Sering kali berat badan turun secara drastis walaupun kadang-kadang juga bisa bertahap.




Anak bisa kehilangan berat badan dan bahkan tampak kurus kering atau kerempeng dan lemah karena diabetes juvenil. Perhatikan bahwa hilangnya massa otot juga sering kali menyertai penurunan berat badan akibat diabetes tipe 1.




Baca Juga Bagaimana cara mendeteksi Diabetes Juvenile pada Anak? Kenali gejala awal, perhatikan apakah anak buang air kecil lebih sering dari normal



Artikel Lainnya

Newsletter

Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.

Agenda Mendatang
17 November 2024
Hari Diabetes Sedunia (World Diabetes Day) “Diabetes and Well-Being, Kelola Diabetes, Sejahterakan Hidupmu”
17 November 2024
Roche World Diabetes Day - 17 November 2024
26 November 2024
Webinar Hari Diabetes Sedunia 2024 "Diabetes and Well Being, Kelola Diabetes, Sejahterakan Hidupmu"
19 November 2024
Webinar Seri 3 Pasca Stroke: Tata Laksana pada Pasien Stroke di FKTP
05 November 2024
Webinar Seri 2 Hari Stroke Sedunia 2024 "Pre-Stroke: Pencegahan Stroke pada Kelompok Berisiko Tinggi di FKTP"
Selengkapnya