18 Juli 2024

Apa yang Harus Dilakukan Bila Terdiagnosis Penyakit Diabetes Melitus

Apa yang Harus Dilakukan Bila Terdiagnosis Penyakit Diabetes Melitus
Oleh : Penyakit Tidak Menular Indonesia


1.   Mengikuti Edukasi (penyuluhan dan konseling) tentang DM di :
    • Pos Pembinaan Terpadu (Posbindu PTM)
    • Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama/FKTP
      (Puskesmas, Klinik Pratama)
    • Fasilitas kesehatan lainnya seperti Rumah Sakit
    • Mengatur pola makan sesuai dengan diet untuk
       penyakit DM

2.  Melakukan latihan fisik secara teratur dan tepat
     dengan prinsip BBTT (Baik, Benar, Terukur dan Teratur)

3.  Mengonsumsi obat secara teratur sesuai petunjuk Dokter


4.  Monitoring kadar glukosa darah sesuai petunjuk Dokter



Artikel Lainnya

Newsletter

Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.

Agenda Mendatang
17 November 2024
Hari Diabetes Sedunia (World Diabetes Day) “Diabetes and Well-Being, Kelola Diabetes, Sejahterakan Hidupmu”
17 November 2024
Roche World Diabetes Day - 17 November 2024
26 November 2024
Webinar Hari Diabetes Sedunia 2024 "Diabetes and Well Being, Kelola Diabetes, Sejahterakan Hidupmu"
19 November 2024
Webinar Seri 3 Pasca Stroke: Tata Laksana pada Pasien Stroke di FKTP
05 November 2024
Webinar Seri 2 Hari Stroke Sedunia 2024 "Pre-Stroke: Pencegahan Stroke pada Kelompok Berisiko Tinggi di FKTP"
Selengkapnya