23 Oktober 2021

Tidur cukup, olahraga secara teratur dan jangan lupa luangkan waktu bersantai untuk mengatasi Stres

Tidur cukup, olahraga secara teratur dan jangan lupa luangkan waktu bersantai untuk mengatasi Stres
Oleh : P2PTM Kemenkes RI

Tidur cukup, istirahat dengan baik akan membuat tubuh dan pikiran segar kembali saat bangun.


Olahraga secara teratur, minimal 15 menit sehari, hal ini menghasilkan zat kimiawi dalam tubuh yang disebut “endorfin“ yang membuat kita merasa tenang.


Luangkan waktu untuk bersantai, luangkan waktu untuk istirahat saat mengerjakan pekerjaan atau pelajaran yang sulit. Lakukan sesuatu yang dapat dinikmati, misal berjalan-jalan di luar, mendengarkan musik, berlatih yoga, dan bermain dengan hewan peliharaan.



Artikel Lainnya

Newsletter

Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.

Agenda Mendatang
17 November 2024
Hari Diabetes Sedunia (World Diabetes Day) “Diabetes and Well-Being, Kelola Diabetes, Sejahterakan Hidupmu”
17 November 2024
Roche World Diabetes Day - 17 November 2024
26 November 2024
Webinar Hari Diabetes Sedunia 2024 "Diabetes and Well Being, Kelola Diabetes, Sejahterakan Hidupmu"
19 November 2024
Webinar Seri 3 Pasca Stroke: Tata Laksana pada Pasien Stroke di FKTP
05 November 2024
Webinar Seri 2 Hari Stroke Sedunia 2024 "Pre-Stroke: Pencegahan Stroke pada Kelompok Berisiko Tinggi di FKTP"
Selengkapnya