10 April 2020

Apa yang harus dilakukan bila Anda Obesitas? Salah satunya dengan mengatur pola makan-bagian 1

Apa yang harus dilakukan bila Anda Obesitas? Salah satunya dengan mengatur pola makan-bagian 1
Oleh : P2PTM Kemenkes RI


  • Diet rendah energi seimbang dengan pengurangan energi 500-1000 Kkal dari kebutuhan sehari, dengan cara:




  • Kurangi konsumsi karbohidrat komplek (nasi, roti, kentang, jagung, dan sereal)




  • Makan dengan pola “piring T“




  • Hindari konsumsi karbohidrat sederhana seperti: gula pasir, gula merah, sirup, kue manis dan gurih, madu, selai, dodol, coklat permen, minuman ringan, dll




  • Kurangi konsumsi lemak seperti:


    - Mengolah makanan dengan digoreng,


    - Menggunakan santan kental, mentega dan margarin





Artikel Lainnya

Newsletter

Tetap terhubung dengan kami untuk Update info terbaru agenda-agenda PTM Kementerian Kesehatan Indonesia.

Agenda Mendatang
14 March 2024
Hari Ginjal Sedunia - 14 Maret 2024
03 March 2024
Hari Pendengaran Sedunia 2024
04 March 2024
Hari Obesitas Sedunia 2024
27 March 2024
Webinar Hari Ginjal Sedunia 2024
07 March 2024
Seminar Puncak Hari Pendengaran Sedunia 2024
Selengkapnya